125x125 Ads

Page 7 : Power of Dzikir

Ingatlah;
Dari Abu Hurairah r.a., Rasulullah saw. bersabda:
"Pada hari Kiamat akan ada penyeru yang berseru.
"Di manakah orang-orang yang berakal?"
Lalu akan di tanya:
"Orang-orang berakal manakah yang engkau kehendaki?"
Ia berkata:
"Yaitu orang-orang yang selalu berdzikir kepada Allah dalam keadaan berdiri, duduk, berbaring dan memikirkan kejadian langit dan bumi. (Dan berkata) 'Wahai Rabb kami, Engkau tidak menciptakan semua ini dengan sia-sia. Maha suci Engkau,maka lindungilah kami dari adzab api neraka.'
Kemudian di pancangkan untuk mereka sebuah bendera dan setiap kaum akan mengikuti bendera masing-masing.
Dan di kabarkan kepada mereka:
"Masuklah ke dalam surga untuk selama-lamanya."
(Asbahani).
===




Ingatlah;
Dari Abu Hurairah r.a., "Saya mendengar Rasulullah saw. bersabda:
"Ada tujuh golongan yang di naungi Allah ketika tidak ada naungan selain naungan-Nya;
"Pemimpin yang adil,"(Bukan hanya pemimpin negara sahaja malah suami isteri juga di kira sebagai pemimpin)

"Pemuda yang rajin beribadah kepada Allah,"

"Laki-laki yang hatinya bergantung pada masjid-masjid,"

Laki-laki yang di goda oleh wanita bangsawan lagi cantik,lalu ia berkata, "Sesunguhnya aku takut kepada Allah."

"Dua orang lelaki yang saling mencintai semata-mata karena Allah, mereka berkumpul dan berpisah semata-mata kerana Allah,"

"Laki-laki yang bersedekah dengan sembunyi-sembunyi sehingga tangan kirinya tidak mengetahui apa yang di sedekahkan oleh tangan kanannya,"

"Laki-laki yang mengingat Allah bersunyi diri hingga berlinangan air mata." (Bukhari, Muslim).


Seruan, marilah kita sama-sama perbanyakkan amalan berdzikir kepada Allah pada bulan yang mulia ini. Nescaya kita akan dapat keberkatan daripadaNya dunia dan akhirat.

Isnyaallah....

0 comments:

 

Copyright © 2010 • Berbual Sambal • Design by Dzignine